Selamat Tinggal 2021, Halo 2022

Tak rasa sebentar lagi kita akan memasuki tahun 2022. Tapi sayangnya belum ada hal berarti yang Nadine lakukan di tahun ini. Dia mengawali tahun ini dengan memutuskan untuk tidak lanjut berorganisasi di MPK dan mendedikasikan waktunya itu untuk lebih banyak istirahat. Tapi apa yang dia lakukan? Bukan hanya demis semata tapi dia juga terlalu banyak[…]

Keluh kesah untuk Tahun yang Banyak Tingkah

Artikel singkat ini ditulis oleh seorang remaja ditemani sunyinya malam. Seperti sampah asteroid kecil di antara bintang bimasakti. Selalu merasa tempat, kesempatan, dan segala pencapaian ini bukan untuknya. Selalu merasa dirinya tak berharga, hanya menjadi beban bagi rekan-rekannya. Ingin sekali ia berbicara tapi tertahan oleh segala pikiran. Pikiran yang seiring waktu seakan menguburnya, saat ia[…]

Say ‘Hello’ to 2022!

Halo P-assangers! Aku Sheilla Nabila Indyraputri, tapi lebih akrab dipanggil dengan Icel. By the way, aku dari divisi P-VOICE, guys! Pada blog ini, aku mau berbagi cerita kesan aku selama jadi siswi putih abu-abu dan juga harapan-harapan aku untuk kedepannya! Jujur, aku gak pernah nyangka bakalan jadi bagian dari keluarga SMAN 81 Jakarta. Dari sejak[…]

Wish There Was Something Different

Holaaa semuaa, setiap lapisan manusia pasti memiliki harapan, mau itu bayi, batita, anak anak, remaja, hingga dewasa memiliki harapan bagi dirinya dan sekitarnya. Begitupula aku, aku adalah Kezia. Aku memiliki harapan yang tak terhingga bagi diriku sendiri serta harapan untuk menyambut tahun yang baru nanti.   Seperti yang kita alami dari awal tahun 2020, kita sudah[…]

Self appreciation is the key

Halo semuanya! Perkenalkan aku Aisyah Radhwanafi kalian bisa panggil aku Aisyah, Icha, Ai, Syah, atau apapun yang kalian mau. Aku sekarang bersekolah di SMAN 81 Jakarta, aku kelas 10 MIPA 6, by the way aku juga salah satu dari banyaknya anggota PIDAS’24, aku berasal dari divisi Humas Media, yang biasanya bertugas mengatur sosial media PIDAS81[…]

Thank You 2021 Welcome 2022

Hi, P-assengers! Balik lagi sama aku Anisa Puspita Dewi dari Divisi Humas Internal. Setelah sekian lama akhirnya aku nulis lagi disini. Pada kesempatan kali ini, aku akan menceritakan dan berbagi kisahku di tahun 2021 dan harapan-harapan yang ingin aku capai di tahun 2022. Di tahun 2021 ini sebenernya ga beda jauh dari tahun sebelumnya, karena[…]

Sebuah Cerita Singkat dan Harapannya

Beberapa cerita di tahun ini tidak sama seperti yang diharapkan dan banyak juga yang tidak terjadi. Meskipun begitu pasti hidup tetap berlanjut. Hidup terasa biasa saja setiap hari, tapi juga merasa senang ketika menyambut hari esok. Setiap malam sebelum tertidur pasti merasa senang memikirkan besok adalah hari baru, tapi pasti juga merasa khawatir. Khawatir jika[…]

Hate-Love 2021

Langsung ke cerita aja ya, perkenalannya nanti. April 2021, di Buku Tahunan Sekolah SMP, aku membaca quote salah satu temanku, “Sekolah disini rasanya kayak naik roller coaster“. Waktu itu aku belum terlalu paham maksudnya. “Ah masa sih, sekolah biasa aja kok,” kataku. Lucu rasanya mengingat itu hanya beberapa bulan yang lalu. Sekarang aku sendiri merasakan yang[…]

Semua yang Baik untuk 2022

Halo, aku Tabrize, anggota PIDAS81 dari divisi News Online—divisi yang kerjaannya mengisi kolom blog di website ini setiap minggu. Tahun ini, ada banyak sekali hal yang terjadi dalam kehidupanku. Mulai dari yang diharapkan, yang tidak diduga, sampai yang sangat mengejutkan. Sayangnya, tentu aku tidak bisa mengungkapkan hal-hal itu dengan rinci di kolom bebas akses ini.[…]