Pendidikan bagi Dirinya dan Bangsanya, Dewi Sartika

Raden Dewi Sartika ia adalah pahlawan perintis pendidikan dari kaum wanita. Bukan hanya R.A Kartini yang memerjuangkan kaun wanita, namum Dewi Sartika juga melakukan hal yang sama. Lahir di Cicalengka, 4 Desember 1844. Ia lahir di keluarga sunda yang terpandang yaitu R. Rangga Somanegara dan R. A. Rajapermas. Semasa kanak kanaknya ia selalu berperan menjadi[…]

R.A KARTINI

Raden Adjeng Kartini  atau lebih sering disebut Raden Ayu Kartini adalah seorang tokoh dari Jawa dan Pahlawan Nasional Indonesia. Kartini merupakan seorang pejuang kemerdekaan dan kedudukan kaumnya pada saat itu, terutama wanita Jawa. Pada masa perjuangan kemerdekaan, hanya perempuan bangsawan saja yang mendapatkan kesempatan pendidikan. Semasa hidupnya, kaum perempuan tidak diperbolehkan menempuh pendidikan yang tinggi.[…]