Year of Marvel, The Year of Endless Ambition.

Halo semuanya! Gue bikin artikel lagi, nih. Kali ini, gue akan menceritakan tentang pengalaman 1 tahun gue di PIDAS v3.0 #marvellous. Jangan lupa siapkan popcorn yaa πŸ™‚ !! Pertama-tama, lebih dari satu tahun yang lalu, saat ada demo ekskul, salah satu ekskul pertama yang menarik perhatian gue adalah PIDAS, gue penasaran dengan ekskul satu ini[…]

Kembali ke Beranda

Awal Perjalananku 22 Agustus 2015, Hari dimana saya super deg-degan, nunggu kepastian tentang kelanjutan nasib saya di PIDAS. Sekitar jam 7 malam, di MPC LINE calon anggota PIDAS v3.0 waktu itu, kami diberi link ke website untuk melihat daftar nama yangΒ diterima di kepengurusan Marvellous. Serius deh, saya takut banget buka link itu. TapiΒ ternyata, alhamdulillah saya[…]

Bela Negara, Perlu. Wajib Milliter, Perlu?

Baru baru ini muncul kembali wacana tentang wamil (wajib mliter) atau yang disebut Program Bela Negara dalam rancangan undang-undang atau RUU Komponen Cadangan yang dicetuskan oleh Kementrian Pertahanan dan disetujui oleh Presiden kita, Bapak Joko Widodo. Sebenarnya, wacana ini bukan merupakan wacana baru namun sudah menjadi wacana selama hampir 18 tahun, dan mulai sempat dibicarakan[…]

SHARE: Indahnya Berbagai

Rangkaian acara SHARE with PIDAS 2015 dimulai dengan turunnya hujan yang sangat deras serta angin kencang, tepat pada Kamis, 22 Januari 2015 lalu kami menjadi salah satu bagian pengisi booth dari acara #Happy81rthday. Jika kalian masuk sekolah pada hari itu, kalian akan melihat anak-anak PIDAS berusaha mendirikan dan tetap menjaga boothnya dari terjangan air hujan[…]