Bela Negara, Perlu. Wajib Milliter, Perlu?

Baru baru ini muncul kembali wacana tentang wamil (wajib mliter) atau yang disebut Program Bela Negara dalam rancangan undang-undang atau RUU Komponen Cadangan yang dicetuskan oleh Kementrian Pertahanan dan disetujui oleh Presiden kita, Bapak Joko Widodo. Sebenarnya, wacana ini bukan merupakan wacana baru namun sudah menjadi wacana selama hampir 18 tahun, dan mulai sempat dibicarakan[…]

Menhan: Perang Masa Depan Adalah Cuci Otak

Setelah sempat ditunda pada 19 Oktober 2015, program bela negara akhirnya resmi dibuka Kamis lalu, 22 Oktober di Badan Pendidikan dan Pelatihan Kemenhan, Jakarta. Saat itu, Menteri Pertahanan Ryamizard Ryacudu juga meresmikan 100 calon pelatih inti bela negara. Hal serupa turut dilakukan di 44 kabupaten/kota lainnya yang dipimpin oleh pimpinan daerah masing-masing. Dicetuskan oleh Ryamizard[…]

Siap Mati untuk Negara?

Program bela negara resmi dibuka oleh Menteri Pertahanan Jenderal (Purn) Ryamizard Ryacudu. Dia pun memberikan pesan khusus kepada ratusan kader Bela Negara. Program bela negara yang didesain oleh Menteri Pertahanan Ryamizard Ryacudu dikritisi sekaligus diapresiasi. Sikap kritis terutama menyangkut persoalan mendasar, seperti payung hukum, anggaran, serta situasi bangsa yang tengah dalam kondisi ekonomi tidak stabil. Prioritas[…]

Bela Negara di Kepungan Asap

“Maju tak gentar!, Membela yang benar, Maju tak gentar!, Hak kita diserang” Mungkin lirik lagu tersebut mulai melenceng dari maksud yang dulu dimaksudkan. Bagaimana jika sekarang yang menjajah nusantara adalah warganya sendiri? dimana kesadaran masyarakatnya dalam membela tanah airnya? apa upaya pemerintah meningkatkan jiwa bernegara? ingin tau kelanjutannya? yuk kita simak lebih dalam! Bela Negara sendiri dapat diartikan[…]

Siapkah Kau Tuk Bela Negara?

  Tanggal 12 Oktober lalu melalui sebuah jumpa pers, Menteri Pertahanan, Ryamizard Ryacudu mengumumkan kebijakan program baru bagi warga Indonesia yang disebut sebagai Bela Negara. Program ini dikatakan dapat menjadi salah satu sarana yang akan amat menunjang para warga Indonesia dalam mengembalikan sikap nasionalisme yang pelahan luntur. Walaupun jika dipikirkan hal ini sangat bermanfaat, tapi[…]

Quo Vadis Bela Negara?

Hai guys! Akhir-akhir ini kan media lagi heboh banget nayangin pro dan kontra yang terjadi untuk menanggapi kebijakan kementrian pertahanan untuk melaksanakan program bela negara, nah, jadi post kali ini saya akan membahas pro dan kontra tersebut. Buat sebagian dari kalian mungkin ada yang sudah tau program yang lagi heboh-heboh nya ini. Buat yang belom[…]

Bela Negara Indonesiaku!

Bela Negara adalah sikap dan perilaku warga negara yang didasarkan oleh kecintaannya terhadap Negara Kesatuan Republik Indonesia yang berdasarkan Pancasila dan Undang-Undang Dasar 1945 dalam menjalin kelangsungan hidup bangsa dan negara yang seutuhnya. Tiap-tiap warga negara berhak dan wajib ikut serta dalam usaha pembelaan negara. Unsur Dasar Bela Negara: 1. Cinta Tanah Air 2. Kesadaran[…]

Mengabdi kepada Negara Tidak Harus Pakai Fisik!

Akhir-akhir ini warga Indonesia cukup digemparkan dengan adanya berita bahwa setiap warga Indonesia terutama yang pria, wajib mengikuti “wajib militer”. Ya, wajib militer adalah salah satu wujud dari pengabdian diri kepada Negara Indonesia. Pertama-tama, apasih yang disebut wajib militer? Apakah dalam pengabdian diri kepada Indonesia, kita harus ikut wajib militer? Gabisa yang lain? Mari kita[…]

Program Bela Negara, Sediakan Darahmu untuk Tumpah Baginya

Halo Kawula Muda, pada artikel kali ini, kita akan membahas tentang program bela negara yang sedang menjadi pro-kontra di kalangan pemerintahan dan juga menjadi perbincangan yang hangat dibicarakan oleh masyarakat… Let’s check it outt!! Sebelum membahas program bela negara itu sendiri, sebenarnya, apa sih bela negara itu? Bela negara adalah sebuah konsep yang disusun oleh[…]