Jenderal Soedirman : Sang Panglima Besar
Secara etimologi kata “pahlawan” berasal dari Bahasa Sanskerta “phala” yang bermakna hasil atau buah. Dikutip dari Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI), pahlawan dimaknai sebagai orang yang menonjol keberanian serta pengorbanannya dalam membela kebenaran. Pahlawan juga disebut sebagai pejuang yang gagah berani. Dalam Bahasa Inggris pahlawan disebut sebagai “hero” yang diberi arti satu sosok legendaris dalam[…]